Search

Viral! Kisah Kucing Selamatkan Tuannya dari Teror Ular, si Putih Bertarung Hebat dengan Ular Kobra - Serambi Indonesia

SERAMBINEWS.COM - Beredar berita viral, satu keluarga di Mojokerto berhasil selamat dari teror ular kobra berkat si 'Putih' kucing peliharaan.

Hingga kini teror munculnya ular kobra masih dan bahkan semakin meresahkan masyarakat.

Beberapa waktu lalu, ditemukan ular kobra memasuki rumah seorang warga di Mojokerto.

Masuknya ular kobra ke rumah seorang warga di Mojokerto ini tiba-tiba menjadi viral di berbagai sosial media.

Pasalnya kali ini bukan soal kehebatan ular kobra yang mencuri perhatian.

Melainkan kehebatan seekor kucing peliharaan bernama si Putih yang menyelamatkan keluarga tuannya dari intaian si ular kobra.

Widarti (43) bersama keluarganya berhasil selamat dari tiga kali teror ular kobra yang akan masuk ke dalam rumahnya di Desa Kepuhanyar, Kecamatan Mojoanyar, Kabupaten Mojokerto.

Fakta-fakta Prostitusi Berkedok Kawin Kontrak di Kawasan Puncak, Tarif Rp 2 Juta per Hari

Tepergok Gajah Liar, Warga di Bener Meriah Terjatuh dari Sepmornya Lari Terbirit-birit tak Tahu Arah

Tiga kali teror ular kobra nyaris masuk ke dalam rumahnya itu dapat digagalkan oleh Si putih yaitu kucing peliharaannya.

Ia dan suaminya Nurul Huda (46) memelihara kucing kampung ini sudah sekitar 9 bulan.

Widarti, pemilik rumah menggendong si putih kucing peliharaannya yang berhasil mengusir ular kobra agar tidak masuk ke dalam rumahnya. (SURYA/MOHAMMAD ROMADONI)

Let's block ads! (Why?)



"Hebat" - Google Berita
December 25, 2019 at 09:44AM
https://ift.tt/2QkVYlQ

Viral! Kisah Kucing Selamatkan Tuannya dari Teror Ular, si Putih Bertarung Hebat dengan Ular Kobra - Serambi Indonesia
"Hebat" - Google Berita
https://ift.tt/2r9TJZS
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Viral! Kisah Kucing Selamatkan Tuannya dari Teror Ular, si Putih Bertarung Hebat dengan Ular Kobra - Serambi Indonesia"

Post a Comment

Powered by Blogger.